Help with Search courses

Pengantar Aplikasi Komputer (B)

Aplikasi komputer merupakan suatu subkelas perangkat lunak komputer yang menggunakan kemampuan komputer langsung untuk melakukan suatu tugas yang diinginkan pemakai. Contoh utama perangkat lunak aplikasi adalah program pengolah kata, lembar kerja, pemutar media, aplikasi media sosial, website, server  dan lainnya

PENGANTAR TEKNOLOGI INFORMASI

Mata kuliah ini mencakup : Perkenalan tentang teknologi informasi kepada mahasiswa program studi Sistem Informasi pada tingkat awal. Perkenalan meliputi sejarah perkembangan teknologi informasi, perangkat keras, perangkat lunak, pemanfaatan, isu-isu yang terkait dan trend teknologi informasi.